Hidden Huntress - Penyihir Tersembunyi

Hidden Huntress - Penyihir Tersembunyi

2015 • 647 pages

4,5 bintang sebenarnya, jauh lebih baik dr buku pertamanya. Di buku kedua ini ada porsi Tristan yg lebih banyak, mengingat di buku 1 porsi Tristan sedikit sekali hingga ak berfikir percuma saja bab diberi judul Cecile & Tristan krn Tristan hanya 20% nya.
Wow..plot twistnya itu yg membuat ak penasaran. Dan misteri siapa yg menyebabkan batu runtuh & kenapa Anushka menjatuhkan kutukan pd bangsa Troll terungkap di bagian akhir buku ini.
Pesannya jangan menyakiti hati wanita & mendorongnya sampai ke ambang batas krn ada pembalasan yg jauh lebih buruk dr kematian...
Sayang buku 3 nya gk dilanjutkan diterjemahkan oleh penerbitnya, pdhl pgn tahu apakah Cecile & Tristan mendapatkan HEA nya.

March 28, 2017