Jurus Jitu Mengelola Emosi: Tujuh Langkah Menguasai Emosi Negatif dan Mengubahnya Menjadi Kekuatan Diri

Jurus Jitu Mengelola Emosi

Tujuh Langkah Menguasai Emosi Negatif dan Mengubahnya Menjadi Kekuatan Diri

328 pages

Apakah Anda merasa terluka, kecewa, marah, galau, dendam, atau bahkanputus asa? Apakah Anda merasa hidup Anda mengecewakan dan tidak sesuai dengan keinginan Anda? Jika jawabannya “Ya” dan “Sering”,inilah bukuyang tepat untuk Anda. Emosi seringkali sulit dikendalikan, terutama dalam situasi yang sangat tertekan. Anda mungkin mengerti apa yang harus Anda kerjakan untuk menggapai impian. Namun, emosi negatif dapat merusak tindakan Anda dan menjauhkan impian Anda.Emosinegatif dapat membunuh kemampuan Anda untuk menyelesaikan rencana, mewujudkan impian, dan mencapai kehendak terbaik. Nah, buku ini menawarkan langkah-langkah jitu untuk membebaskan diri dari emosi negatif. Sang penulis, Ken Lindner, menunjukkan cara menguasai dorongan emosi yang berpotensi merusak. Dengan buku ini, Anda akan mampu berpikir jernih—bebas dari emosi destruktif—dalam membuat pilihan hidup sehingga Anda selalu berada dalam cara hidup yang lebih positif dan bernilai.

Become a Librarian

Reviews

Popular Reviews

Reviews with the most likes.

There are no reviews for this book. Add yours and it'll show up right here!